Kamis, 09 Februari 2017

Cara membuat slime dengan dua bahan

Bahan :

Gabus/Styrofoam
Minyak kayu putih

Caranya sbb :

Potong-potong gabus/styrofoam tadi kecil-kecil atau sobek-sobek usahakan kecil-kecil ya!!!
Masukkan potongan atau sobekan gabus/styrofoam tadi ke dalam wadah
Masukkan minyak kayu putih sedikit demi sedikit
Terakhir unyet-unyet (dalam bahasa jawa nya)||hehehe||kalau nggak tau bahasanya,,artinya tu remas-remas||kalau nggak salah ya??.hehehe||
Lakukan cara ketiga dan keempat berulang kali sampai jadi slime


Selamat mencoba dan semoga berhasil!!!

jangan lupa like dan coment ya!!!Terima Kasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar